Rabu, 21 Mei 2014

PERMOHONAN BANTUAN DANA UNTUK PEMBANGUNAN MUSHOLLA SD BARAN

Kepada :
Yth. bapak/ Ibu/ Saudara/ saudari dan semua hamba Allah

Assalamualaikum wr. wb
Disini, perkenankan saya salah satu pendidik di SD Baran Patuk, Gunungkidul, dengan penuh mengharap bagi yang membaca ini , saya mohon sedikit keikhlasan dana untuk pembangunan mushola di sekolah kami. Sekolah kami : SD Baran, Alamat : Baran, Salam, Patuk, Gunungkidul 55862. Atas  keikhlasan para pembaca kami banyak mengucapkan terimakasih. Semoga amal kebaikan pembaca dibalas Oleh Allah, Amiin
Adapun tahapan pembangunan mushola kami sudah tampak seperti gambar di bawah ini:


CP :
  • 081802743813 (Dwi)
  • 081802755197 (Bpk. KS)
  • 083840817516 (Bpk Ketua Pembangunan )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar